Rabu, 16 Januari 2013
by Allison van Diepen
Translator : Susan Pasca Lina
Editor : Johanes Trihartanto
My rating: 3 of 5 stars
What if...
... kata-kata itu muncul di benak Kayla, di pikiran Viv, Sharese..
jika saja kayla jujur pada jared, jika saja Sharese berani bergerak duluan, jika saja Viv ga buru-buru... jika saja begini, jika saja begitu... apa yang terjadi bila demikian?
ya ceritanya cepet abis la Te, mungkin cuma 20 halaman abis itu End #toyor
Berawal dari selera buruk kakaknya yang selalu terlibat dengan pria yang salah, Kayla, siswa tahun kedua SMA Midwood punya rahasia, dia punya situs "Peramal Cinta"
Orang ga perlu punya banyak pengalaman sendiri buat memberikan saran.. Seperti Kayla, walaupun 'baru' dua kali pacaran, tp bukan berarti dia ga bisa kasih masukan buat para pelanggan situsnya.. Dia melihat mendengar dari sekitarnya, dia percaya dia berbuat baik dengan membuka situs dan memberikan saran-saran.. Dan yang pasti, dia mendapatkan uang utk saran-saran yg diberikannya.. Sampai suatu ketika dia sebagai peramal cinta memberikan saran pada salah satu teman dekatnya, dan berakhir dengan musibah.. Kayla kehilangan kepercayaan diri, siapa dia sehingga berani menyebut dirinya Peramal Cinta, memberikan saran-saran bahkan menarik bayaran untuk itu? Semuanya berjalan salah.. Peramal cinta adalah sebuah kesalahan, melanggar aturannya tersendiri untuk tidak terlibat lagi dengan cowok SMA yang pasti akan bikin dia sakit hati...
Ada sebuah tips yg ngena banget, sebenernya banyak tips berkencan di sini, tp yg satu ini bener2 masuk akal, nau ditulis tp belum sempet, ntar aja pas sempet ya gak inget halaman berapa soalnya :D
------------------------------------------------------------
Buku ini berlabel Teen Story jadi ya udah taulah ceritanya bakal kayak apa, yah walaupun di bagian menuju akhir masih sempet kaget n liat labelnya lagi sambil bertanya, ini teen story kan yah... yah namanya jg kelakuan anak sma di sana, cuma ga nyangka ampe cukup detil itu diceritain :D
N tipical cerita remaja ada cowok cewek keren, mainstream, ada juga cowok keren, cool, anti - mainstream.
Sayangnya porsi cerita keluarganya dikit, padahal potensinya banyak banget..
Fontnya kecil bangeeeet... suatu perjuangan baca buku sambil momong khansa *ya sapa suruh emak emak baca teen story* :))
-------
baru liat goodreads, ternyata ini serial yah? ini buku 2 nya
The Oracle Rebounds (The Oracle of Dating, #2)
Kira2 Esensi mau ngeluarin lanjutannya kah?
View all my reviews
Translator : Susan Pasca Lina
Editor : Johanes Trihartanto
Paperback, 193 pages
Published
2012
by Esensi Erlangga Group
(first published April 21st 2010)
ISBN13 : 9786027596184
My rating: 3 of 5 stars
Resensi:
Peramal Cinta hadir buat kamu yang sedang dibuat bingung oleh cinta...
Cukup bayar lima dolar, dan Peramal Cinta akan memberitahumu:
- cara merayu,
- lelaki tampan itu suka atau tidak padamu,
- pacarmu main mata dengan orang lain,
- dan masih banyak lagi.
Tapi ada satu hal yang tak akan diberitahukannya padamu: identitasnya.
Tak satupun di sekolah tahu sebenarnya Kayla adalah seorang peramal cinta. Dia biasa memberikan saran-saran yang berkaitan dengan cinta kepada para kliennya. Padahal dia tidak punya pacar, dan bahkan bersumpah untuk tetap menjomblo sebelum kuliah.
Namun sumpahnya itu mendapat ujian berat ketika Jared Stewart - lelaki misterius, pendiam, dan tampan - masuk ke kehidupan Kayla. Tiba-tiba, sang ahlinya masalah cinta mengalami problem yang biasa dialami para kliennya: jatuh cinta! Dan tidak seperti sebelmnya, dialah yang kini butuh saran-saran tentang cinta
What if...
... kata-kata itu muncul di benak Kayla, di pikiran Viv, Sharese..
jika saja kayla jujur pada jared, jika saja Sharese berani bergerak duluan, jika saja Viv ga buru-buru... jika saja begini, jika saja begitu... apa yang terjadi bila demikian?
ya ceritanya cepet abis la Te, mungkin cuma 20 halaman abis itu End #toyor
Berawal dari selera buruk kakaknya yang selalu terlibat dengan pria yang salah, Kayla, siswa tahun kedua SMA Midwood punya rahasia, dia punya situs "Peramal Cinta"
Orang ga perlu punya banyak pengalaman sendiri buat memberikan saran.. Seperti Kayla, walaupun 'baru' dua kali pacaran, tp bukan berarti dia ga bisa kasih masukan buat para pelanggan situsnya.. Dia melihat mendengar dari sekitarnya, dia percaya dia berbuat baik dengan membuka situs dan memberikan saran-saran.. Dan yang pasti, dia mendapatkan uang utk saran-saran yg diberikannya.. Sampai suatu ketika dia sebagai peramal cinta memberikan saran pada salah satu teman dekatnya, dan berakhir dengan musibah.. Kayla kehilangan kepercayaan diri, siapa dia sehingga berani menyebut dirinya Peramal Cinta, memberikan saran-saran bahkan menarik bayaran untuk itu? Semuanya berjalan salah.. Peramal cinta adalah sebuah kesalahan, melanggar aturannya tersendiri untuk tidak terlibat lagi dengan cowok SMA yang pasti akan bikin dia sakit hati...
Ada sebuah tips yg ngena banget, sebenernya banyak tips berkencan di sini, tp yg satu ini bener2 masuk akal, nau ditulis tp belum sempet, ntar aja pas sempet ya gak inget halaman berapa soalnya :D
------------------------------------------------------------
Buku ini berlabel Teen Story jadi ya udah taulah ceritanya bakal kayak apa, yah walaupun di bagian menuju akhir masih sempet kaget n liat labelnya lagi sambil bertanya, ini teen story kan yah... yah namanya jg kelakuan anak sma di sana, cuma ga nyangka ampe cukup detil itu diceritain :D
N tipical cerita remaja ada cowok cewek keren, mainstream, ada juga cowok keren, cool, anti - mainstream.
Sayangnya porsi cerita keluarganya dikit, padahal potensinya banyak banget..
Fontnya kecil bangeeeet... suatu perjuangan baca buku sambil momong khansa *ya sapa suruh emak emak baca teen story* :))
-------
baru liat goodreads, ternyata ini serial yah? ini buku 2 nya
The Oracle Rebounds (The Oracle of Dating, #2)
Kira2 Esensi mau ngeluarin lanjutannya kah?
View all my reviews
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Sudah ada kok. Kemarin Ren dapat dari resensi. Kalau ga salah judulny Peramal Cinta Kembali lagi.. atau apa gitu
BalasHapus@desti, oooh ud ada hwahahaha, aku kira ini buku baru :^) #ketinggalanberita
BalasHapus